



Lembah Tepus
Jangan ngaku pecinta air terjun kalau kamu belum pernah ke sini! Lembah Tepus memiliki air yang jernih banget bewarna kehijauan. Di trip ini kita akan mengunjungi Ranggon Hills untuk menikmati pemandangan kota Bogor. Kamu bisa cobain spot foto ayunan di atas jurang. Kemudian, kita akan berjalan menanjak di tanah bebatuan ke Lembah Tepus sekitar 20 menit. Setelah puas berenang di Lembah Tepus, kita akan berjalan ke Curug Pangeran yang masih 1 area. Curug Pangeran memiliki ketinggian sekitar 2 meter dan kedalaman kolam hingga 4 meter, yang paling seru adalah coba melompat dari atas air terjunnya. Di Lembah Tepus dan Curug Pangeran tersedia kamar bilas dan warung. Harga Termasuk: * Transport PP Hiace White Horse (Toll, Parkir, BBM) * Tiket Masuk Ranggon Hills * Tiket Masuk Lembah Tepus * Tiket Masuk Curug PangeranĀ * Tour Leader dari Jakarta Harga Tidak Termasuk: Makan Tip kru sukarela *Note Minimal keberangkatan 5 orang KEHABISAN HARGA FLASH SALE? MASIH ADA SEAT DENGAN HARGA NORMAL LOH. š Yuk cek di luar produk FLASHSALE. Caranya keluar dari fitur harga FLASHSALE lalu search trip yang diinginkan.
Berkumpul di Meeting Point
05:00
Rute Penjemputan Meeting Point dimulai dari Indomaret Central Park - SPBU Shell Mt Haryono - Mall Artha Gading - Halte Bus Cibubur Junction - SPBU Pertamina Citeurep (Dekat Pintu Toll)

Ranggon Hills
09:00
Tiba di Ranggon Hills & Explore Ranggon Hills

Lembah Tepus
11:00
Tiba di Lembah Tepus & Explore Lembah Tepus

Curug Pangeran
13:00
Tiba di Curug Pangeran & Explore Curug Pangeran

Perjalanan menuju Tempat oleh - oleh
15:00
Tempat oleh-oleh ini banyak menjual makanan ringan yang sangat cocok untuk dijadikan oleh-oleh bagi orang orang terdekat

Perjalanan kembali menuju Meeting Point
17:00
Perjalanan kembali ke Meeting Point akhir (tiba sekitar jam 21.30) dan sampai ketemu di trip selanjutnya

4.7
94 Reviews
5
4
3
2
1

19 November 2023

19 November 2023
Jl. Artha Gading Sel. No.1, Klp. Gading Bar., Kec. Klp. Gading, Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14240
Cibubur, Kec. Ciracas, Kota Jakarta Timur, Daerah Khusus Ibukota Jakarta
Depan pom bensin, Dusun jembatan, Puspasari, Kec. Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat 16810
Ruko GSA Central Park 8 EG, Jl. Letjen S. Parman No.12, RT.12/RW.6, Tj. Duren Sel., Kec. Grogol petamburan, Kota Jakarta Barat, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 11470
Jl. Letjen M.T. Haryono No.7, RT.1/RW.6, Tebet Bar., Kec. Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12810