Lagi liburan di Bali? Sayang banget kalau gak ke Nusa Penida! Nusa Penida memiliki charm sendiri yang menawan, kamu dapat mengeksplor keindahan pulau, pantai, dan bukit dalam 1 hari. Spot yang dikunjungi: Diamond Beach Rumah Pohon Melenteng Pulau Raja Lima / Pulau Seribu Nusa Penida Bukit Atuh / Atuh Cliff Bukit Teletubies Harga Termasuk : * Tiket Speed Boat PP (Sanur-Nusa Penida) * Makan Siang di Local Restaurant * Tiket Masuk Destinasi Wisata * Transport selama di Nusa Penida * Driver merangkap Guide Harga Tidak Termasuk : * Kendaran dari dan ke Pelabuhan Sanur * Retribusi Nusa Penida 25K/orang * Penambahan dan Atraksi wisata diluar program * Foto di Rumah Pohon 75K/orang * Pengeluaran keperluan pribadi selama perjalanan * Tipping Guide dan Driver Noted : * Batas maksimal Pemesanan H-3 sebelum keberangkatan * Untuk Anak usia 1 Tahun ke atas, sudah pembarayan full * Pembatalan Private Trip Maksimal H -3 sebelum keberangkatan * Apabila melakukan pembatalan Private Trip, dimohon untuk menginfokan ke Admin Explorer.id * Refund ke Rekening Pribadi hanya bisa apabila lokasi wisata yang di kunjungi di tutup oleh pemda setempat dan maksimal 30 Hari kerja
Berkumpul di Meeting Point
06:00
Berkumpul di Meeting Point Pelabuhan Sanur (Pantai Matahari Terbit) dan check-in di loket Boat untuk konfirmasi kehadiran
Perjalanan menuju Nusa Penida
07:30
Berangkat menuju Nusa Penida dengan Speedboat. Waktu perjalanan sektiar 45 menit
Nusa Penida
08:15
Perkiraan tiba di Nusa Penida dan penjemputan oleh driver/guide di dermaga untuk Explore
Rumah Pohon
10:00
Tiba di obyek pertama Rumah Pohon (Molenteng), Spot selfi dengan berlatar view gugusan pulau-pulau kecil (Pulau seribu, Nusa Penida)
Thousand Island / Pulau Seribu
11:00
Tiba di Thousand Island dan Explore
Bukit Atuh
12:00
Tiba di Obyek ke ketiga Bukit Atuh, hamparan bukit hijau dengan view pantai atuh dilihat dari atas bukit
Makan Siang
13:00
Makan Siang di Resto Lokal
Diamond Beach
14:30
Perkiraan tiba di Diamond Beach dan Explore
Bukit Teletubies
15:00
Tiba di Bukit Teletubis dan Explore
Kembali ke Dermaga
15:30
Kembali ke pelabuhan/dermaga Nusa Penida, check in Tiket Penyebrangan di Loket Speed boat
Penyebrangan Menuju Sanur
16:15
Perkiraan tiba di Pelabuhan Sanur sekitar jam 17.00 dan trip selesai
0
0 Reviews
5
4
3
2
1
Review tidak tersedia