+15

1 Day Pangalengan

Pangalengan
1 Hari 0 Malam
4.5(493)
Family & Kids Friendly
Santai dan Sejuk
Open
Private

Description
Itinerary
Meeting Points
Reviews

Buat kamu yang mau menikmati ketenangan di antara kebun teh dan pemandangan gunung, trip 1 Day Pangalengan ini pas banget untuk kamu. Di trip ini kamu juga akan mengunjungi Rumah Ibu yang menjadi lokasi syuting film Rumah Pengabdi Setan dan ke penangkaran rusa Kertamanah yang terletak di sebelahnya. Di penangkaran rusa kamu dapat memberi makan rusa, foto bareng, serta terdapat area bermain untuk anak-anak. Harga Termasuk: Transport PP Bus White Horse Tour Leader Tiket wisata Wayang Windu , Rumah Pengabdi Setan & Penangkaran Rusa Kertamanah Harga Tidak Termasuk: Makan Tip kru sukarela ATV di Wayang Windu sekitar IDR 75K per putaran (sekitar 30-45 menit) Flying Fox di Wayang Windu sekitar IDR 30K *Note Minimal keberangkatan 10 orang

Hari Pertama
location

Berkumpul di Meeting Point

04:00

Penjemputan mulai dari SPBU Vivo Tangcity - Indomaret Point Central Park - Mall Artha Gading - Day Trans Jatiwaringin - SPBU Bekasi Barat - SPBU Pasir Sari Cikarang Barat

location

Wayang Windu Panenjoan

10:00

Perkiraan tiba di Wayang Windu Panenjoan dan Explore Wayang Windu Panenjoan

location

Rumah Pengabdi Setan

12:00

Perjalanan dari Wayang Windu Panenjoan menuju Rumah Pengabdi Setan sekitar 20 menit dan Explore Rumah Pengabdi Setan

location

Penangkaran Rusa Kertamanah

14:00

Penangkaran Rusa ini masih 1 kawasan dengan rumah Pengabdi Setan, Setelah Explore Rumah Pengabdi Setan, kita akan Explore Penangkaran Rusa

location

KPBS Pangalengan

15:00

Setelah Explore Penangkaran Rusa, kita akan menuju tempat oleh-oleh KPBS Pangalengan, disini banyak sekali menjual olahan susu Khas Pangalengan.

location

Perjalanan kembali menuju Meeting Point

16:00

Perjalanan kembali ke Meeting Point, perkiraan tiba di Meeting Point terakhir jam 21.00 dan trip selesai.

4.5

493 Reviews

5

4

3

2

1

filter-icon
star-icon5
star-icon4
star-icon3
star-icon2
star-icon1
Laila
22 September 2023
Thx TL Azis & driver Pak Tatang, perjalanan makin seru dan meriah bersama TL Aziz & Pak TatangšŸ˜€ sukses selalu explorer
Fetreiscia Frida
18 September 2023
Pertama kalinya join open trip explorer dan ga nyesel! Seru jg ya ternyata open trip bareng orang2 baru. TL Azis makasih uda jadi kang fotografer yg hasilnya cakeeeep semua🤩 Ga ragu lagi deh mau ikutan open trip dari explorer yg lain šŸ«¶šŸ»